Kudapan: Jaje Bendu

Menghabiskan waktu senja sambil menikmati jajanan pasar ‘Bendu’ plus ditemani kopi pahit di warung makan Wirapada Negara, Bali pastinya sangat menyenangkan. Awalnya, Jaje Bendu biasa disiapkan untuk sajian upacara-upacara, tapi sekarang kue ini sudah bisa dinikmati kapanpun karena banyak pembuat kue yang menjualnya. (more…)...
Read More