Bincang Kuliner Pekan Produk Kreatif Indonesia 2013
27 November – 1 Desember 2013 kemarin, Kementerian Pariwisata dan Ekomomi Kreatif mengadakan Pekan Produk Kreatif Indonesia. Menurut Badan Pusat Statistik 2012, ternyata ekonomi kreatif yang menyumbang pertumbuhan ekonomi paling besar adalah kuliner (209 triliun). Bangga deh! (more…)...